SUMATERA UTARA
Lapas Tebing Tinggi Kanwil Kemenkumham Sumut Ikuti Kegiatan Penyusunan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah
KARIMUNTODAY.COM, MEDAN – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tebing Tinggi mengikuti kegiatan penyusunan sistem akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (SAKIP) di Hotel Radisson, Medan, Kamis (13/01/’23).
Diawali dengan Laporan dari Kepala Divisi Administrasi Rudi Hartono terkait tujuan kegiatan tersebut.
Sekaligus membuka kegiatan yang terlaksana selama 2 hari ini, mewakili Kepala Kantor Wilayah, beliau berharap kepada seluruh peserta untuk mengikuti kegiatan dengan baik.
Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh perwakilan Unit Pelaksana Teknis (UPT) Kanwil Kemenkumham Sumut. Juarto Tri Rensa selaku Bendahara Pengeluaran dan Operator dari Lapas Tebing Tinggi ikuti kegiatan dengan baik. (MS)
Loading...